kalau kata hati tanya
1, gembira kah saya?
saya akan jawab "ya"
kalau kata hati tanya
2. yakin kah saya?
saya akan jawab "kenapa perlu ragu-ragu"
kalau kata hati tanya
3. benci kah saya?
saya akan jawab "oh tidak sama sekali"
kalau kata hati tanya
4. cinta kah saya
saya akan jawab " oh indahnya"
kalau kata hati tanya
5. bahagia kah saya
saya akan jawab " indahnya"
tapi
kalau kata hati tanya..
bila akal nak tanya ek..?
Saturday, September 26, 2009
kalau kata hati
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment